Momentum kenaikan mobilitas dan konsumsi masyarakat tahun ini menjadi berkah bagi seluruh channel transaksi pembayaran nasional. Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) diprediksikan akan membukukan pertumbuhan kinerja yang lebih kuat.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) berkomitmen untuk terus menggenjot kredit sektor properti di tahun ketiga pandemi Covid-19 sebagai salah satu bentuk upaya pemulihan ekonomi nasional.
Keberhasilan pemerintah dalam mengendalikan kasus Covid-19 telah menimbulkan sinyal pemulihan ekonomi di sejumlah sektor. Pemulihan berbagai aspek kehidupan secara umum pun telah berangsur-angsur terjadi.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat bisnis internasional di masa pemulihan ekonomi tahun ini. Sebagai agen pembangunan dengan mandat bank global Indonesia dari pemerintah, BNI menggaet International Chamber of Commerce (ICC)
PT Bank Negara Indonesia (BNI) kembali mencatatkan prestasi gemilang. BNI memboyong 23 penghargaan sekaligus di ajang 11th Infobank Digital Brand Award 2022 pada Kamis (7/4).
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI meraih penghargaan sebagai The Most Active Acquirer ATM Business dari PT Jalin Pembayaran Nusantara melalui Jalin CX Summit 2022.
Satu lagi cerita kesuksesan diaspora Indonesia di luar negeri kembali membuat geger netizen Tanah Air. Bermodal nasi goreng, seorang pebisnis wanita bernama Ani mampu menarik perhatian warga lokal untuk mengenal, mencicipi, dan bahkan mencintai sajian-sajian khas Nusantara.Â
Atlet bulutangkis Indonesia kembali menorehkan prestasi membanggakan pada akhir kuartal pertama tahun ini. Penantian 20 tahun Swiss Open terbayar dengan diraihnya gelar juara tunggal putra oleh Jonatan Christie.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk bekerja sama dengan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB) dalam penyediaan ekosistem sumber daya manusia.